ITB memiliki citra yang baik dengan kualitas pendidikan yang baik pula. Banyak program studi yang disediakan oleh ITB. Semua program studi atau jurusan tersebut memiliki sistem pelajaran atau kurikulum yang selalu mengikuti perkembangan zaman.
Salah satu jurusan yang kini cukup menjadi incaran para calon mahasiswa adalah DKV. Jurusan yang mengajarkan para mahasiswanya untuk dapat berbicara melalui visual desain yang mereka buat. DKV merupakan cabang ilmu desain yang mempelajari konsep komunikasi melalui element-element desain yang mampu mencapai pesan yang presuasif.
DKV juga selaras dengan semakin tingginya kebutuhan penyedia jasa desain untuk iklan di media digital yang sedang gencar saat ini. Sebab itu pula ITB sebagai universitas negeri memberi kemudahan bagi para mahasiswa DKV untuk meringankan beban biaya kuliah mereka.
Beasiswa DKV ITB dibuka dengan peluang yang sama besarnya bagi para mahasiswa jurusan DKV, dengan persyaratan yang mudah udah dipenuhi para calon penerima mahasiswa. Bukan hanya itu beasiswa DKV ITB pun memiliki banyak macamnya sehingga meningkatkan peluang mahasiswa untuk mendapatkan beasiswa.
Macam-Macam Beasiswa DKV ITB
Beasiswa DKV ITB hadir sebagai bentuk apresiasi kepada para mahasiswa DKV yang berpestasi namun terkendala biaya kuliah yang cukup tinggi. ITB dan beberapa mitra yang bekerjasama membentuk sebuah program untuk diberikan kepada mahasiswa DKV.
Banyaknya mitra dan donatur yang bekerjasama dengan ITB membuat beasiswa DKV memiliki banyak macamnya. Macam-macam beasiswa DKV ITB antara lain:
- Ikatan Alumni ITB
- IOM-ITB
- Bantuan Penunjang Pendidikan Mahasiswa
- Pengembangan Potensi Akademik-ITB
- Unggulan Aktivis – ITB
- Yayasan SHW
- Yayasan Tifico
- Yayasan Supersemar
- Yayasan Asahi Glass Indonesia
- Yayasan Achmad Bakrie
- Yayasan Salim
- Yayasan Tanoto
- LWZ Salman-ITB
- Bank Indonesia
- Bank Mandiri
- BRI
- HSBC
- PT. Gudang Garam
- PT. Djarum
- PT. Pertamina
- Harian Umum Pikiran Rakyat
Syarat Utama Mendapatkan Beasiswa DKV ITB
ITB memiliki syarat utama untuk mendapatkan beasiwa DKV ITB yang harus dipenuhi oleh para calon penerima beasiswa DKV ITB. Syarat ini harus dipenuhi oleh para calon penerima mahasiswa beasiswa DKV ITB. Di bawah ini adalah syarat utama mendapatkan beasiswa DKV ITB, antara lain:
- Formulir Beasiswa pengajuan baru / perpanjangan.
- Surat keterangan penghasilan orangtua.
- Transkrip nilai minimal ipk 2.80. Itupun harus ditandatangani oleh pihak kaprodi.
- Surat rekomendasi dosen wali.
- Nilai ujian akhir nasional dan raport kelas terakhir di SMA minimum 7.
- Tidak sedang menerima beasiswa apapun.
Cara Mendapatkan Beasiswa DKV ITB
Sebagai mahasiswa DKV ITB beasiswa DKV ITB tentunya akan sangat membantumu kedapan nantinya dalam melanjutkan kuliahmu tanpa menghawatirkan tingginya biaya kuliah di ITB.
Sayagnya, peminat dari beasiswa DKV ITB sangat banyak bisa jadi hampir semua mahasiswa DKV ITB mengincar beasiswa ini. untuk itu kamu harus selangkah lebih depan dari teman-temanmu yang lain.
Harus memiliki cara jitu agar berhasil mendpatkan beasiswa DKV ITB dengan mudah. Berikut adalah cara-cara mendapatkan beasiswa DKV ITB, antara lain:
- Persiapkan dokumen persyaratan yang diperlukan beasiswa DKV ITB.
- Sebelumnya kamu harus mencari tau detail informasi mengenai beasiswa DKV ITB kepada pihak kampus ITB.
- Cari tau tenggat waktu pengumpulan berkas.
- Kumpulkan berkas persyaratan tepat waktu.
- Update terus informasi mengenai beasiswa DKV ITB
Jadi seperti itulah cara mendapat beasiswa DKV ITB, persyaratan utama yang perlu dipenuhi, dan macam-macam beasiswanya. Bila masih penasaran kapan jadwal beasiswa tersebut, silahkan cek informasi selengkapnya di universitas123.