UCSI University jurusan sangat beragam. University College Sedaya International merupakan salah satu kampus yang berada di Malaysia dimana cukup populer namanya di kalangan mahasiswa internasional. Pasalnya, setiap tahunya kampus tersebut akan menerima 10 ribu mahasiswa dari 110 negara.
Jumlah mahasiswa tersebut bukalah angka yang sedikit untuk sebuah kampus dengan taraf internasional. Adaya UCSI University Malaysia berada di Top 1,8 persen in Asia QS Ranking. Hal tersebut ternyata memberikan dampak yang signifikan untuk bertambahnya mahasiswa internasional yang memiliki keinginan berkuliah di sana.
UCSI University Malaysia mempunyai kualitas serta fasilitas yang telah mumpuni dalam menyambut mahasiswa internasional serta mempersiapkan mahasiswanya dalam bersaing pada taraf dunia. Dengan demikian, mengenai biaya kuliahnya bisa dikatakan masih cukup bersahabat.
Hal tersebut juga yang menjadi salah satu pertimbangan untuk mahasiswa internasional yang memiliki keinginan kuliah di UCSI University Malaysia.
UCSI University Jurusan untuk Program Kuliahnya
Untuk memenuhi kebutuhan mahasiswanya dalam perihal kualitas serta fasilitas, UCSI University Malaysia mempunyai 3 gedung kampus utama. Untuk kampus yang pertama berada di Kuala Lumpur. Sedangkan 2 kampus lainnya berada di Sarawak serta Terengganu.
Pemerintah Malaysia sendiri memiliki semangat optimisme dengan menargetkan UCSI University Malaysia bisa memenuhi 50 persen dari kebutuhan angkatan kerja dalam industri tahun 2020. Dalam memenuhi target tersebut, UCSI University jurusannya sangat beragam dengan mutu yang telah diperhatikan secara bersama. Adapun jurusan-jurusan tersebut antara lainnya sebagai berikut.
Program Diploma
Pada program Diploma terdapat banyak pula untuk program studi yang bisa dipilih mahasiswa internasional yang ingin melanjutkan ke UCSI University. Antara lainnya:
- Administration Design
- Aqua Culture with Entrepreneurship
- Architectural Studies
- Culinary Arts
- Electrical and Electronic Engineering
- Engineering
- Fashion Design
- Graphic Design
- Hotel Management
- Information Technology
- Interior Architecture
- International Business
- Leisure Management
- Logistic Management
- Management
- Nursing
Program Bachelor
Untuk program Bachelor, terdapat pula banyak jurusan. Antara lain sebagai berikut.
- Accounting
- Accounting and Finance
- Branding and Advertising
- Business Administration
- Commerce
- Education and English
- English Language and Communication
- Event and Tourism Management
- Fashion Design with Marketing
- Financial Economics
- Graphic Design
- Hospitality Management
- Logistic Management
- Marketing
- Mass Communication
- Psychology
- Supply Chains Operation Management
- Arts in Interior Architecture
- Classical Music
- Computer Science, Mobile Computing, ad Networking
- Mechatronic in Engineering
- Chemical Engineering
- Mechanical Engineering
- Petroleum Engineering
- Hospitality Administration
- Nursing
- Optometry
- Pharmacy
- Science in Architecture
Program Master
Berikut ii jurusan kuih di UCSI University Malaysia untuk program Master.
- Child Psychology
- Clinical Pharmacy Practice
- Music in Performance Studies
- Nursing
- Philosophy in Engineering
- Applied Sciences
- Biotechnology with Business Management
- Food Sciences
- Food Sciences with Business Management
- Health Science
- Actuarial Management
- Biotechnology
- Logistic Management
- Pharmaceutical Industry
- Pharmaceutical Technology
- Technopreneurship
- Administration in Blue Ocean Strategy
- Business Administration in Oil and Gas Management
Nah, itu tadi UCSI University jurusan untuk kuliah di sana. Banyak pilihan jurusan pada tiap program kuliahnya. Meskipun memiliki konsentrasi jurusan yang beragam, namun mutu yang diberikan terjamin kualitasnya. Pastikan memilih jurusan sesuai dengan bakat atau minat.